Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Software HR Talenta by Mekari: Pengertian, Fitur, Jenis, Fungsi, dan manfaatnya

Foto : ISTIMEWA

Software HR adalah sebuah sistem yang diciptakan untuk mengolah dan menyimpan data sumber daya manusia atau SDM dalam skala yang masif dan lebih praktis.

A   A   A   Pengaturan Font

Fitur-fitur lain yang terdapat dalam Human Capital Management (HCM)

  • Orientasi dan Pengenalan (Onboarding)
  • Manajemen kinerja (Performance Management)
  • Kontrol posisi
  • Suksesi
  • Perencanaan Gaji
  • Management SDM Global
  • Analisa Data
3. Human Resource Management System

Human Resource Management System (HRMS) adalah jenis terakhir sekaligus yang mempunyai fitur paling lengkap dibandingkan dua jenis lainnya.

HRMS mempunyai fitur yang mampu memungkinkan perusahaan untuk mengelola penggajian dan absensi dari setiap karyawan dalam waktu yang bersamaan.

HRMS juga memberikan fitur-fitur lainnya untuk kebutuhan perencanaan dan evaluasi perusahaan. Selain itu, HRMS juga mampu memberikan data-data karyawan dengan lebih detail dan terperinci.

Fungsi dan Manfaat dari Software HR

1. Memonitor Kinerja Karyawan

HR software memudahkan tim HR dalam memonitor kinerja para karyawan dan mengidentifikasinya apakah produktivitas karyawan tersebut bisa berkembang dari waktu ke waktu atau tidak.

Hal tersebut berguna untuk mengevaluasi kinerja para karyawan dan mengukur pencapaian mereka. Setelah adanya kesimpulan tersebut, tim HR dapat memutuskan apakah karyawan tersebut bisa dipromosikan atau di PHK sesuai dengan kebijakan yang bertujuan untuk memajukan perusahaan.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : -
Penulis : -

Komentar

Komentar
()

Top