• ANTARA FOTO/Raisan Al Farisi

    Foto: Pos pelayanan mudik

  • Logo

    1742745561_a8305a9897b77e7cf23d.jpg

    Petugas kesehatan menyiapkan tabung oksigen di posko pelayanan mudik di Cikaledong, Nagreg, Kabupaten Bandung, Jawa Barat, Minggu (23/3). Polresta Bandung bersama Kementerian Kesehatan mendirikan pos pelayanan dan pos kesehatan hingga H+7 arus mudik Lebaran 2025 guna memberikan pelayanan dan kenyamanan bagi pemudik yang menuju Tasikmalaya dan Jawa Tengah.