Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Penanganan Wabah I PPLN lewat Bandara Tak Perlu Karantina

Mudik Diperbolehkan Asal Sudah Divaksin "Booster"

Foto : Sumber: Covid19.go.id
A   A   A   Pengaturan Font

Sebelumnya, Direktur Jenderal Bina Administrasi Kewilayahan Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri), Safrizal ZA, mengatakan kondisi pandemi semakin membaik secara signifikan. Hal ini ditandai dengan melandainya kasus pandemi yang berbanding lurus dengan membaiknya level PPKM di daerah.

Pada perpanjangan PPKM kali ini tidak ada daerah yang masuk dalam kategori Level 4. Padahal pada PPKM sebelumnya, masih terdapat tujuh daerah di Jawa dan Bali yang masuk dalam level tersebut.

"Selain itu, jumlah daerah pada Level 3 juga menurun, dari sebelumnya 66 menjadi 39 daerah. Sedangkan jumlah daerah pada Level 2 naik dari 55 menjadi 83 daerah. Begitu pula dengan daerah yang masuk pada Level 1 sebanyak enam daerah. Padahal sebelumnya tidak ada daerah yang masuk dalam kategori Level 1," ujarnya.


Redaktur : Marcellus Widiarto
Penulis : Antara, Agus Supriyatna

Komentar

Komentar
()

Top