Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Waspadai Bahaya Kolesterol Jahat Selama Liburan

Foto : Istimewa

Dokter spesialis penyakit dalam  dr. Wirawan Hambali, Sp. P. D

A   A   A   Pengaturan Font

Ketiga, usia menjadi salah satu risiko gangguan kolesterol semakin meningkat seiring bertambahnya usia. Keempat adalah merokok. Kebiasannya ini dapat mengurangi kadar HDL dan meningkatkan risiko penyakit jantung

Pencegahan

Pencegahan dan pengelolaan gangguan kolesterol adalah langkah penting untuk menjaga kesehatan. Beberapa langkah yang dapat dambil meliputi merubah gaya hidup, dengan menerapkan pola makan sehat dengan menghindari makanan tinggi lemak jenuh, kolesterol, makanan olahan, makanan dengan kadar garam dan kadar gula tinggi.

Peningkatan aktivitas fisik juga dapat membantu mencegah dan mengelola gangguan kolesterol. Penting juga untuk menghindari alkohol dan menghentikan kebiasaan merokok. Jika aktivitas fisik kurang membantu dapat menggunakan obat-obatan.

Jika perubahan gaya hidup tidak cukup efektif, dokter dapat meresepkan obat-obatan untuk membantu menurunkan kadar kolesterol. Perlu diingat bahwa penggunaan obat-obatan jenis statin dapat memberikan dampak pada kehamilan.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Lili Lestari
Penulis : Haryo Brono

Komentar

Komentar
()

Top