Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Krisis Rohingya I Pemimpin “De Facto” Myanmar Janji Lindungi Seluruh Warga Negara

Suu Kyi Akhirnya Buka Suara

Foto : istimewa
A   A   A   Pengaturan Font

"Situasi di Rakhine selama berpuluh tahun sangat sulit dan sedikit tidak masuk akal untuk menyelesaikan konflik secara instan dan berharap lebih dari pemerintahannya, yang baru berkuasa di Myanmar selama 18 bulan," kata Suu Kyi.

Sebelumnya pada Selasa (5/9), Suu Kyi mengkambinghitamkan teroris atas kesalahpahaman informasi terkait perselisihan di wilayah barat laut Negara Bagian Rakhine, tetapi tidak menyebut sedikitpun warga Rohingya yang melarikan diri dari wilayah itu demi menyelamatkan diri.

Sementara itu pemerintah Myanmar menyatakan pasukan militer Myanmar sedang menjalankan kampanye melawan teroris yang harus bertanggung jawab atas sebuah serangan terhadap aparat kepolisian dan militer pada akhir Oktober tahun lalu. Pemerintah Myanmar telah menyebut pemberontak warga Rohingya sebagai kelompok teroris dan menyalahkan karena membunuh penduduk etnis lain di Rakhine dan membakar rumah-rumah mereka.

"Kita harus menghapuskan ancaman terorisme di berbagai wilayah," kata Ko Ko Hlaing, mantan penasihat presiden.

Eksodus Meningkat
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Ilham Sudrajat

Komentar

Komentar
()

Top