Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Laporan PBB I Junta Telah Perlakukan Rencana yang Disepakati dengan Asean Secara Hina

Situasi di Myanmar Masih Katastropik

Foto : AFP/SALVATORE DI NOLFI

Kepala HAM PBB, Volker Turk

A   A   A   Pengaturan Font

Selain itu Turk juga mengecam junta dengan mengatakan bahwa junta telah memperlakukan rencana yang disepakati dengan Perhimpunan Bangsa Bangsa Asia Tenggara (Asean), yang bertujuan memadamkan pertumpahan darah dan mengizinkan akses kemanusiaan, secara hina.

Aturan Pemilu

Sementara itu pada saat bersamaan, junta militer Myanmar mengambil langkah awal untuk mengadakan pemilihan parlemen, tetapi mereka melakukannya dengan memberlakukan aturan ketat pada partai politik yang dapat mempersulit pemungutan suara yang adil.

Demi meredakan tekanan internasional, pemimpin kudeta Min Aung Hlaing mengatakan pemilihan parlemen kemungkinan akan diadakan pada Agustus 2023. Sebagai langkah awal dalam proses pemilihan, militer juga mengeluarkan undang-undang setebal 20 halaman yang menetapkan peraturan yang rumit dan ketat bagi partai politik yang berharap untuk menerapkannya.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Ilham Sudrajat
Penulis : AFP

Komentar

Komentar
()

Top