Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Puasa Ramadan, Tingkatkan Kesehatan Pencernaan dan Penyerapan Nutrisi

Foto : ANTARA/Raisan Al Farisi

Pengurus masjid membagikan takjil untuk berbuka puasa di Masjid Raya Bandung, Jawa Barat, 26 Maret 2023.

A   A   A   Pengaturan Font

Selain itu, puasa Ramadan juga dikaitkan dengan penurunan jumlah bakteri patogen di saluran cerna. Bakteri patogen adalah jenis bakteri yang dapat menyebabkan penyakit dan gangguan pencernaan.

Dengan menurunkan jumlah bakteri patogen, puasa Ramadan dapat membantu mencegah infeksi dan gangguan pencernaan.

Para ilmuwan berpendapat bahwa perubahan dalam pola makan dan waktu makan selama bulan Ramadan dapat menjadi faktor yang berperan.

Pola makan yang teratur selama waktu yang terbatas dapat membantu memperbaiki kondisi lingkungan di saluran cerna, seperti pH dan ketersediaan nutrisi. Hal ini menciptakan kondisi yang lebih baik bagi pertumbuhan bakteri yang bermanfaat.

Optimalisasi cadangan energi, penurunan sekresi hormon anabolik, dan peningkatan sekresi hormon katabolik seperti adrenalin dan glukagon adalah mekanisme yang mendasari efek menguntungkan puasa Ramadan pada metabolisme tubuh.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : -
Penulis : -

Komentar

Komentar
()

Top