
Proliga, Jakarta Livin Mandiri Buka Laga Lawan Jakarta Elctric PLN Putri
pemain voli
Foto: istJAKARTA - Pengurus Pusat Persatuan Bola Voli Seluruh Indonesia (PP PBVSI) akan melanjutkan kompetisi liga bola voli PLN Mobile Proliga 2025 di GOR Jalak Harupat Bandung, Jawa Barat, pada 7 - 9 Februari.
Berdasarkan laporan jadwal pertandingan dari PP PBVSI yang dipantau melalui laman resmi Proliga 2025 di Jakarta, Kamis, seri Bandung akan menyuguhkan sembilan laga putra dan putri.
Kompetisi Proliga 2025 memasuki pekan kelima kompetisi setelah empat pekan yang berlangsung di Semarang, Jawa Tengah, kemudian tiga kota di Jawa Timur yaitu Kediri, Malang, dan Surabaya.
Pada putaran kedua seri Bandung, Proliga bakal menyuguhkan tiga pertandingan tim putra serta enam pertandingan tim putri yang berjuang untuk masuk dalam empat besar klasemen.
Jadwal lengkap PLN Mobile Proliga 2025 seri Bandung:
7 Februari 2025
- Jakarta Livin Mandiri lawan Jakarta Elctric PLN (Putri): Pukul 14.00 WIB
- Jakarta Garuda Jaya lawan Jakarta Lavani Livin' Transmedia (Putra): Pukul 16.30 WIB
- Bandung bjb Tandamata lawan Jakarta Popsivo Polwan (Putri): Pukul 19.00 WIB
8 Februari 2025
- Jakarta Livin Mandiri lawan Yogya Falcons (Putri): Pukul 14.00 WIB
- Jakarta Pertamina Enduro lawan Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia (Putri): Pukul 16.30 WIB
- Jakarta Bhayangkara Presisi lawan Palembang Bank SumselBabel (Putra): Pukul 19.00 WIB
9 Februari 2024
- Jakarta Garuda Jaya lawan Surabaya Samator (Putra): Pukul 14.00 WIB
- Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia lawan Jakarta Elctric PLN (Putri): Pukul 16.30 WIB
- Bandung bjb Tandamata lawan Yogya Falcons (Putri): Pukul 19.00 WIB.
Berita Trending
- 1 Kerusakan Parah di Hulu Sungai Ciliwung, Sungai Bekasi dan Sungai Cisadane
- 2 Mourinho Percaya Diri, Incar Kebangkitan Fenerbahce di Liga Europa Lawan Rangers
- 3 Lingkungan Hidup, Pemerintah Bakal Terapkan Sanksi Paksaan di Puncak
- 4 TNI-Polri Bersinergi Menjaga Kamtibmas Puncak Jaya
- 5 Pengemudi Ojol Bisa Bergembira Rayakan Lebaran, BHR Jadi Titik Temunya
Berita Terkini
-
Ze Gomes: Kemenangan Atas Persija Mampu Perkuat Percaya Diri dan Semangat Tim Saat Lawan Barito
-
Puncak Panen Raya Tiba, Peluang untuk Memperkuat Stok Pangan
-
Demi Jaga Keamanan Pelanggan saat Mudik Lebaran, Daihatsu Tawarkan Layanan Prima Servis Kendaraan
-
Konsumsi Listrik Meningkat selama Ramadan, Waspadai Potensi Gangguan Kelistrikan jelang Lebaran
-
Menuntaskan 40 Program dalam 100 Hari Pertama