Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Insentif Pajak

Perubahan PPnBM DTP 2022 Gerus Penjualan Mobil

Foto : istimewa

SEPI PEMINAT - Pengunjung mendapat penjelasan tentang mobil-mobil yang dipamerkan di booth Daihatsu dalam Gaikindo Jakarta Auto Week 2022, di Jakarta Convention Centre (JCC), Rabu (16/3). Lemahnya sosialisasi diskon PPnBM 50 persen, kurang gencarnya promosi pameran, dan fluktuasi harga bahan bakar nonsubsidi membuat banyak pembeli menahan untuk beli.

A   A   A   Pengaturan Font

Menurut Supranoto, kalaupun PPnBM DTP itu akan berakhir pada Maret 2022, tentu pada April mendatang akan ada ekuilibrium baru, di mana sudah masuk momen menjelang Hari Raya Idul Fitri. Artinya, momen itu bisa mendongrak penjualan otomotif.

Pada 2021, Daihatsu meraih penjualan ritel sebesar 151.107 unit atau naik 51,1 persen secara (yoy). Sepanjang 2021, Daihatsu meraih pangsa pasar 17,5 persen, naik dari tahun sebelumnya sebesar 17,3 persen. Supranoto menjelaskan, Daihatsu menargetkan pangsa pasar tahun ini di level 17 persen, relatif sama dengan tahun lalu.


Redaktur : Muchamad Ismail
Penulis : Muchamad Ismail

Komentar

Komentar
()

Top