Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Koneksi Internet Jadi Penentu Hidup dan Matinya Warga Myanmar di Zona Konflik

Foto : AFP

Pembatasan Internet I Seorang pria di Naypyidaw, Myanmar, menggunakan ponselnya untuk membuka aplikasi media sosial Facebook. Otoritas Myanmar amat membatasi koneksi internet setelah junta menggulingkan pemerintah terpilih.

A   A   A   Pengaturan Font

"Pemerintah di seluruh dunia semakin menggunakan metode pembatasan internet selama terjadinya kerusuhan politik sebagai alat untuk membatasi kebebasan berekspresi dan menyembunyikan pelanggaran HAM," kata kelompok hak digital.

Sementara kelompok Access Now melaporkan bahwa Myanmar memberlakukan lebih banyak pemutusan internet daripada negara mana pun dengan 15 pemutusan koneksi, bahkan di beberapa daerah konflik seperti Sagaing, pemutusan koneksi internet hingga kini masih terus berlanjut.

"Pemutusan koneksi itu dilakukan dengan tujuan untuk membatasi kemampuan warga untuk mengatur, mengunggah video protes dan melaporkan serangan udara terhadap warga sipil atau pembunuhan dan penangkapan yang melanggar hukum. Dalam kasus yang paling serius, pemutusan internet dilakukan untuk menutupi pelanggaran dan kekejaman HAM," ucap Wai Phyo Myint, analis kebijakan Asia-Pasifik di Access Now.

Hambat Pasokan
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Ilham Sudrajat
Penulis : Ilham Sudrajat

Komentar

Komentar
()

Top