Dipakai Banyak Seleb, Popularitas Sepatu Bot Ugg Kembali Capai Puncak
Foto : EOnline
Ilustrasi.
Dalam sejarahnya, label ini pertama kali didirikan di California, Amerika Serikat, pada tahun 1978. Brian Smith, yang merupakan desainer Ugg saat itu ingin membuat sepatu dari bahan favoritnya yakni kulit domba.
Dia melanjutkan untuk membuat sepatu bot klasiknya, berlapis shearling yang dibangun berdasarkan gagasan kenyamanan ekstrim.
Meski begitu, bagaimanapun, Helene Frain, yang merupakan wakil presiden desain alas kaki Ugg, menjelaskan sepatu bot Ugg awalnya dianggap aneh.
"Bentuknya tidak biasa. Tetapi ketika Anda mulai terhubung dengannya, orang menyadari itu indah dan berani," ujar Frain seperti dikutip dari Vogue.
Halaman Selanjutnya....
Editor : Fiter Bagus
Penulis : Suliana
Komentar
()Muat lainnya