Cedera Bahu, Apriyani/Fadia Mundur Dalam Laga Semifinal Swiss Open 2023
Pebulu tangkis ganda putri Indonesia Apriyani Rahayu (kiri) dan Siti Fadia Silva Ramadhanti (kanan) mengembalikan kok ke arah pebulu tangkis ganda putri Thailand Jongkolphan Kititharakul dan Rawinda Prajongjai dalam Perempat Final Daihatsu Indonesia Masters 2023 di Istora Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Jumat (27/1/2023)
Foto: istimewaJakarta - Ganda putri Indonesia dipastikan tanpa gelar dalam BWF World Tour Super 300 Swiss Open 2023 setelah Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti mundur dalam laga semifinal di St. Jakobshalle, Basel, Sabtu (25/3).
Dalam pertandingan tersebut, Apriyani/Fadia membuka gim pertama dengan meraih poin pertama. Namun setelah itu mereka kehilangan tujuh poin secara beruntun sehingga tertinggal 1-7.
- Baca Juga: Sporting Lisbon Kejutkan City
- Baca Juga: Shin Siapkan Strategi Hadapi Jepang
Apriyani/Fadia mencoba keluar dari tekanan dan upayanya cukup baik dengan meraih lima poin beruntun sekaligus membalikkan keunggulan menjadi 13-12.
Saling kejar angka terjadi dan skor sempat imbang 14-14.
Pertandingan sempat dilanjutkan sebelum akhirnya Apriyani/Fadia memberi isyarat tidak bisa melanjutkan pertandingan ketika skor 10-16.
Berita Trending
- 1 Sekjen PDIP Hasto Tegaskan Kepemimpinan Risma dan Gus Hans di Jawa Timur Lebih Berakar pada Prestasi
- 2 Pasangan RIDO dan Pramono-Rano Bersaing Ketat di Pilkada DKI Jakarta
- 3 Sekjen PDI Perjuangan Hasto Ingatkan Tambang Emas Rawan Disalahgunakan Pilkada Jember
- 4 Petembak Bekasi Lolos Seleksi Olimpiade Remaja 2026
- 5 Kemendes Petakan Potensi Desa untuk Pasok Pangan Makan Bergizi Gratis
Berita Terkini
- BPBD Karawang Minta Masyarakat Waspada Bencana Hidrometeorologi Basah
- Keraton Yogyakarta Kenalkan Tanah Kesultanan ke Publik Lewat Pameran
- BPBD Rejang Lebong Siagakan Peralatan Penanggulangan Bencana
- Pemprov DKI Sosialisasikan Hidup Bersih untuk Antisipasi Dini Kasus Cacar Air
- Polisi Sita Uang Rp73,7 Miliar pada Kasus Judi Online yang Libatkan Oknum Komdigi