Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Pesta Demokrasi

Birokrasi Netral Syarat Mutlak Pemilu Demokratis

Foto : ANTARA/Tumpal Andani Aritonang.

Ketua DKPP RI Heddy Lugito (kiri) memberikan keterangan pers usai menghadiri Rakor Penyelenggara Pemilu Wilayah III di Kota Banjarmasin, Kalimantan Selatan, Rabu (6/12/\\).

A   A   A   Pengaturan Font

Dia menyebutkan peserta pemilu dalam berkampanye wajib memberikan literasi dan pemahaman politik serta gagasan yang berkualitas, sehingga mampu melahirkan pemilih yang cerdas dan partisipatif.

Heddy menekankan pemimpin yang amanah tidak terlepas dari penyelenggaraan pemilu yang berintegritas dan tegak lurus kepada undang-undang.

"Apalagi para peserta pemilih yang memenangkan pemilu nanti dihadapkan dengan berbagai permasalahan bangsa yang harus diselesaikan untuk membawa perubahan ke arah yang lebih baik," ujarnya.

Menurut dia, jika peserta pemilu sudah terindikasi melanggar regulasi dan berbuat kecurangan, suatu saat dikhawatirkan akan bermasalah dan menyebar luas merusak tatanan demokrasi di Indonesia.

Oleh karena itu, Heddy meminta para peserta pemilu lebih kooperatif lagi kepada penyelenggara pemilu dengan cara mengikuti seluruh aturan yang diberlakukan agar tidak cacat demokrasi.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Sriyono
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top