Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Neraca Perdagangan | Pada Januari-September 2022, Defisit Migas Tembus 18,8 Miliar Dollar AS

Waspadai Penurunan Surplus

Foto : ISTIMEWA

Badan Pusat Statistik

A   A   A   Pengaturan Font

Langkah Mitigasi

Karena itu, Bhima memperingatkan pemerintah perlu mewaspadai dampak penurunan surplus perdagangan yang berlanjut terhadap stabilitas nilai tukar rupiah terhadap dollar AS. Dengan makin turunnya pendapatan ekspor di tengah meningkatnya kebutuhan impor migas, rupiah berisiko mengalami pelemahan lanjutan.

"Perlu dicari langkah-langkah mitigasi dengan peningkatan porsi ekspor produk industri pengolahan nonkomoditas, pencarian pasar alternatif yang masih cukup tahan terhadap ancaman resesi (di Asean ada Vietnam dan Filipina, Afrika Utara, dan Timur Tengah), mengurangi ketergantungan pada konsumsi migas dengan percepatan transisi energi, memperbesar industri substitusi impor di dalam negeri," pungkasnya.


Redaktur : Muchamad Ismail
Penulis : Fredrikus Wolgabrink Sabini

Komentar

Komentar
()

Top