Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Tantangan Ekonomi Global I Pemerintah Baru Harus Hati-hati Kelola APBN

Waspadai Dampak Resesi di Negara-negara Maju ke Indonesia

Foto : ISTIMEWA

YB SUHARTOKO Dosen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Katolik Atmajaya Jakarta - Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) harus dikelola secara benar dan hati-hati dengan memfokuskan pembiayaan pada program prioritas yang berdampak ganda.

A   A   A   Pengaturan Font

Resesi yang telah melanda Jepang dan Inggris mungkin saja menular ke negara lain seperti Jerman yang dipastikan menekan ekonomi negara berkembang, termasuk Indonesia. Apalagi, sudah diperkirakan sebelumnya akan apa yang dialami Jepang dan Inggris sebagai puncak gunung es.

Beberapa negara berkembang yang berisiko dilanda resesi adalah Malaysia, Thailand, Rumania, Lithuania, Jerman, dan Kolombia. Keenam negara yang tercatat menghadapi risiko resesi paling besar, yakni bila PDB kuartal pertama 2024 mengalami kontraksi.

"Risiko Indonesia untuk mengalami resesi memang masih rendah. Namun tidaklah tepat bila terlalu percaya diri dengan rendahnya probabilitas Indonesia untuk mengalami resesi," jelas Aloysius.

Porsi ekspor Indonesia ke Jepang, Inggris, dan Jerman memang tidak sangat tinggi, khususnya bila dibandingkan ke Tiongkok, Asean, dan AS.

Tiongkok merupakan partner dagang utama Jerman, kendati secara bersamaan Tiongkok semakin menang dalam berkompetisi dengan Jerman.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Vitto Budi
Penulis : Fredrikus Wolgabrink Sabini, Selocahyo Basoeki Utomo S, Eko S

Komentar

Komentar
()

Top