Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Vaksin Diuji untuk Hadapi Serangan Virus Mutan

Foto : Phill Magakoe / AFP

A healthcare worker holds vials containing doses of the Johnson & Johnson vaccine against the COVID-19 coronavirus as South Africa proceeds with its inoculation campaign at the Klerksdorp Hospital on February 18, 2021.

A   A   A   Pengaturan Font

Evaluasi

Moderna juga akan mengevaluasi suntikan penguat "multivalen" yang menggabungkan formulasi vaksin baru dengan vaksin saat ini. Selain itu, perusahaan mengatakan telah mulai menguji apakah dosis ketiga yang lebih rendah dari vaksin Covid-19 saat ini dapat meningkatkan kekebalan terhadap varian korona baru. Beberapa peserta penelitian sudah mendapat dosis ketiga.

"Kami bergerak cepat untuk menguji pembaruan pada vaksin yang menangani varian virus di klinik. Moderna berkomitmen untuk membuat pembaruan sebanyak mungkin pada vaksin kami sampai pandemi terkendali," ujar CEO Moderna, Stephane Bancel.

"Kami berharap dapat menunjukkan dosis penguat itu, jika perlu, dapat dilakukan pada tingkat dosis lebih rendah yang akan memungkinkan kami memberi lebih banyak dosis kepada komunitas global pada akhir 2021 dan 2022 jika perlu," imbuhnya.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Aloysius Widiyatmaka
Penulis : Haryo Brono

Komentar

Komentar
()

Top