Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

SKK Migas Sebut PGN Berperan Penting bagi Ketahanan Energi pada Masa Transisi

Foto : ANTARA/ HO-PT PGN Tbk

Ilustrasi - Fasilitas gas bumi PT PGN Tbk.

A   A   A   Pengaturan Font

"Setelah infrastruktur gas bumi tersedia, PGN bisa membawa gas bumi dari Jawa Timur ke Jawa Barat yang sangat membutuhkan gas. Peran PGN juga diperlukan dalam percepatan infrastruktur WNTS-Pemping untuk membawa gas dari Natuna ke pasar domestik," ujarnya dalam sesi Energy & Economic Outlook Gasfest 2024.

Direktur Logistik & infrastruktur Pertamina Alfian Nasution juga berharap PGN sebagai Subholding Gas Pertamina dapat meningkatkan kontribusi melalui pengembangan jargas rumah tangga untuk mengurangi impor LPG serta kerja sama dengan subholding lain untuk ketahanan energi.

"Cara mengurangi impor LPG dengan menambahkan penggunaan gas bumi dalam energi, termasuk rumah tangga dan industri. Dukungan pemerintah kami harapkan untuk membangun jargas lebih banyak," imbuh Komisaris Utama PGN Amien Sunaryadi.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Muchamad Ismail
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top