Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Pengelolaan Utang - Rupiah Tertolong Sentimen Positif Kebijakan Tiongkok

SBN Didominasi Asing, RI Rentan Gejolak Eksternal

Foto : Sumber: ADB S.d Maret 2018
A   A   A   Pengaturan Font

Sementara itu, pada perdagangan, Jumat, nilai tukar rupiah di pasar spot ditutup menguat 8 poin atau 0,05 persen di level 15.187 rupiah per dollar AS.

Pelaku pasar menjelaskan penguatan rupiah dipicu oleh aliran modal yang masuk ke Asia, menyusul sentimen positif dari kebijakan pemerintah Tiongkok dalam mengantisipasi perlambatan ekonomi negara itu.

Pertumbuhan ekonomi Negeri Tirai Bambu itu melambat dari 6,6 persen pada kuartal II- 2018 menjadi 6,5 persen pada kuartal III-2018. Laju pertumbuhan pada Juli-September 2018 itu adalah yang paling lambat sejak kuartal I-2009.

Meski demikian, pemerintah Tiongkok mengumumkan akan memberikan stimulus untuk menggairahkan pasar modal.

Regulator perbankan dan asuransi Tiongkok juga memberikan insentif berupa kelonggaran berinvestasi bagi produk wealth management perbankan untuk langsung membeli saham.
Halaman Selanjutnya....

Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top