Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Rujak Cingur Ahmad Jais

Foto : koran jakarta/selocahyo
A   A   A   Pengaturan Font

Kini kedai yang berada di kawasan Undaan itu diteruskan oleh Sioe Sin, putri Ng Giok Tjoe. Meski mematok harga tinggi untuk satu porsi rujak, 60 ribu rupiah, pelanggan tak pernah kapok.

Dengan nilai di atas paket andalan Burger King, Whooper itu, pembeli yang datang justru semakin banyak karena penasaran ingin mencoba. Tapi memang harga tak pernah bohong, istilah "you get what you pay far" berlaku di Rujak Cingur Ahmad Jais.

Pengunjung dapat melihat proses pembuatan bumbu yang tak jauh dari meja makan. Kadar pedas bumbu rujak akan disesuaikan sesuai selera setiap pemesan. Aroma harum petis racikan khusus, menyebar dari cobek berdiamter setengah meter itu, mengundang selera setiap yang menciumnya.

Setelah selesai, adonan bumbu dituangkan melumuri potongan cingur (moncong sapi) kangkung, kecambah, bengkuang dan mentimun yang telah disiapkan di piring.
Halaman Selanjutnya....

Penulis : Selocahyo Basoeki Utomo S

Komentar

Komentar
()

Top