Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

RI-Inggris Sepakati MoU Tingkatkan Perdagangan Bilateral

Foto : Antara/Kedubes Inggris di Jakarta

MoU Perdagangan Bilateral (Dari kiri ke kanan) Menteri Perdagangan Internasional Inggris Liz Truss, Utusan Perdagangan Perdana Menteri Inggris untuk Asean Richard Graham, Menteri Luar Negeri Inggris untuk Kebijakan Perdagangan Greg Hands, Duta Besar RI untuk Inggris, Desra Percaya, dalam acara penandatanganan nota kesepahaman yang menyetujui Komite Ekonomi dan Perdagangan Bersama (Joint Economic and Trade Committee/JETCO) Indonesia-Inggris pada Senin (26/4).

A   A   A   Pengaturan Font

Sementara itu, Komisaris Perdagangan Inggris untuk Asia-Pasifik Sam Myers mengatakan bahwa MoU itu merupakan langkah penting untuk memperdalam hubungan perdagangan Inggris dengan Indonesia, yang merupakan ekonomi terbesar di Asean.

"Hal ini akan menciptakan mekanisme formal untuk mengatasi peluang dan tantangan bisnis di tingkat senior pemerintah, dan memulai diskusi khusus sektoral di sembilan bidang prioritas. Kami sudah memiliki hubungan yang produktif dalam bisnis energi terbarukan dan pertumbuhan hijau, serta produk makanan dan minuman - menciptakan prospek baru untuk kemitraan dan kemakmuran bersama," pungkas dia. Ant/I-1


Redaktur : Ilham Sudrajat
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top