Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Ketahanan Pangan | Sistem Pangan RI yang Kompleks Hadapi Tantangan selama Pandemi

Produksi Pertanian Belum Maksimal

Foto : ISTIMEWA
A   A   A   Pengaturan Font

Kepala Pusat Data dan Sistem Informasi Pertanian Akhmad Musyafak menjelaskan perluasan areal tanam baru akan dilakukan pada triwulan III dan awal triwulan IV tahun ini yang tersebar di sejumlah wilayah, seperti Sumatera Utara, Sumatera Barat, Jambi dan Bengkulu.

"Perluasan areal tanam baru yang ke depan kita lakukan sampai di triwulan III dan beberapa di awal triwulan IV, untuk padi luasnya 250.000 hektare," kata Musyafak pada diskusi daring bertajuk "Shortcut Memperkuat Sektor Pertanian" di Jakarta, Rabu (19/8).

Dari program perluasan areal tanam baru seluas 250.000 hektare, Kementan memproyeksikan produksi yang dihasilkan mencapai 547.200 ton setara beras dengan produktivitas 4 ton per hektare. mad/Ant/E-10


Redaktur : Muchamad Ismail
Penulis : Muchamad Ismail, Antara

Komentar

Komentar
()

Top