Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

“Permata Karibia" di Kolombia yang Perlahan Tenggelam Seiring Naiknya Air Laut

Foto : AFP/Luis ACOSTA

Naiknya Air Laut | Warga Cartagena di Kolombia bernama Kelly Mendoza memperlihatkan rumahnya di Pulau Tierra Bomba yang terkena dampak kenaikan permukaan air laut pada akhir Februari lalu. Akibat perubahan iklim, kota era kolonial di Karibia yang bersejarah itu, kini terancam tenggelam. 

A   A   A   Pengaturan Font

Kini, sebuah mesin sedang bekerja keras membangun benteng baru yaitu tembok laut sepanjang 4,5 kilometer untuk melindungi kota dari gangguan perairan. Di sepanjang garis pantai, gedung-gedung bertingkat berdiri hanya beberapa meter dari laut.

Menurut kantor walikota, sekitar 80 persen lingkungan di kota yang sebagian besar datar dan permukaan lautnya berada di atas permukaan laut, akan berisiko terkena banjir tanpa perlindungan tembok laut ini.

Enggan Menghindar

Tosic memperingatkan bahwa masyarakat miskin memiliki lebih sedikit alat untuk melindungi diri mereka dari kekuatan alam.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Ilham Sudrajat
Penulis : AFP

Komentar

Komentar
()

Top