Pemerintah Tingkatkan Sarana dan Prasarana Penyeberangan di Danau Toba
Sejumlah pejabat Kemenhub meninjau sarana dan prasarana pelabuhan penyeberangan di kawasan wisata Danau Toba, Sumatera Utara.
Dia melanjutkan di kawasan Danau Toba ini terdapat dua lintasan pelabuhan penyeberangan di antaranya Pelabuhan Penyeberangan Ajibata - Ambarita dan Pelabuhan Penyeberangan Tigaras - Simanindo.
Pelayanan saat ini di Pelabuhan Ajibata terdapat pelayanan lintasan Ajibata - Ambarita yang dilayani oleh KMP Ihan Batak dan KMP Pora - Pora. Sementara, terdapat juga pelayanan lintasan penyeberangan kapal rakyat/tradisional Ajibata - Tomok dan Ajibata - Nainggolan.
"Untuk KMP Ihan Batak dapat menampung kapasitas 150 penumpang dan 32 unit roda empat. Sedangkan KMP Pora - Pora dapat menampung kapasitas 130 penumpang dan 21 unit roda empat. Sepanjang tahun 2024 lintasan ini telah melayani sebanyak 246 ribu penumpang," jelasnya.
Halaman Selanjutnya....
Redaktur : Muchamad Ismail
Komentar
()Muat lainnya