Foto: Pelajar Melukis Kuda Lumping
Foto: ANTARA/Anis EfizudinSejumlah pelajar mewarnai Kuda Lumping saat program pengembangan bakat seni pelajar Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5) di SD Negeri Muntung, Candiroto, Temanggung,Jawa Tengah, Rabu (13/11). Kegiatan yang merupakan bagian dari kurikulum Merdeka Belajar tersebut untuk membangun karakter pelajar dalam memahami dan mengekspresikan bakat seni berbasis kearifan lokal.
Berita Trending
- 1 Pemerintah Konsisten Bangun Nusantara, Peluang Investasi di IKN Terus Dipromosikan
- 2 Presiden Prabowo Meminta TNI dan Polri Hindarkan Indonesia jadi Negara yang Gagal
- 3 Kejati Selidiki Korupsi Operasional Gubernur
- 4 Lestari Moerdijat: Tata Kelola Pemerintahan Daerah yang Inklusif Harus Segera Diwujudkan
- 5 Pertamina Siapkan Akses Titik Pangkalan Resmi Pembelian LPG 3 Kg Terdekat