Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Konflik di Ukraina I Presiden Putin Teken Dekrit Balasan Sanksi Ekonomi

Pasukan Russia Gempur Azovstal

Foto : AFP/Dimitar DILKOFF

Berhasil Dievakuasi l Warga Ukraina yang mengungsi di pabrik Azovstal, Mariupol, terlihat gembira setelah mereka berhasil dievakuasi ke Kota Zaporizhzhia pada Selasa (3/5). Evakuasi itu tak berjalan mulus karena masih terjadi pertempuran sengit di lokasi pabrik baja itu.

A   A   A   Pengaturan Font

Rencana Parade

Pada Rabu, intelijen Ukraina menuduh Russia berencana akan menggelar parade militer di kota pelabuhan Mariupol yang direbut pada 9 Mei untuk merayakan kemenangan atas Nazi dalam Perang Dunia II.

Kyiv mengatakan seorang pejabat dari administrasi kepresidenan Russia telah tiba di Mariupol untuk mengawasi rencana parade Hari Kemenangan.

Sementara itu dari Kremlin dilaporkan bahwa Presiden Russia, Vladimir Putin, pada Selasa telah meneken dekrit yang memberlakukan langkah sanksi ekonomi pembalasan sebagai tanggapan atas tindakan negara-negara yang tidak bersahabat.

"Keputusan ini diambil untuk melindungi kepentingan nasional Russia akibat tindakan tidak bersahabat dan tidak sah dari AS dan negara-negara lain serta organisasi internasional," ungkap Kremlin.AFP/Anadolu/I-1


Redaktur : Ilham Sudrajat
Penulis : AFP

Komentar

Komentar
()

Top