Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Inggris Sukses Uji Coba Empat Hari Kerja Seminggu, Bagaimana Selanjutnya?

Foto : The Conversation//Freepik/Rawpixel

Perusahaan-perusahaan tengah mempertimbangkan model kerja fleksibel, termasuk empat hari kerja seminggu.

A   A   A   Pengaturan Font

Merencanakan peralihan ke empat hari kerja dengan hati-hati, dan memberikan pelatihan khusus untuk manajer dan karyawan sebelum pelaksanaannya, sangat penting untuk memastikan kesuksesan model ini. Implementasi yang buruk dapat menimbulkan masalah termasuk stres, ketidakadilan (secara negatif mempengaruhi pekerja paruh waktu, misalnya), dan pada akhirnya, kurangnya keterlibatan dalam menjaga produktivitas. Untuk memastikan keberhasilan skema empat hari kerja, masukan, umpan balik, dan komitmen dari karyawan di setiap level perusahaan sangat krusial.

Bisnis lain yang ingin memanfaatkan keuntungan model empat hari kerja harus mengingat tiga pertimbangan jangka panjang.

1. Menjaga Perolehan Produktivitas

Skema kerja empat hari seminggu harus dapat menjamin bahwa level produktivitas akan terjaga secara jangka panjang ketika nantinya telah diterapkan sebagai kebijakan permanen.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : -
Penulis : -

Komentar

Komentar
()

Top