Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

BI Proyeksikan Tekanan Inflasi Mulai Mengendur pada Triwulan III-2023

Foto : ANTARA/Satyagraha

Gubernur Bank Indonesia (BI) Perry Warjiyo saat ditemui di sela-sela pertemuan IMF-WB di Washington DC, AS, Rabu (12/10) waktu setempat.

A   A   A   Pengaturan Font

WASHINGTON DC - Bank Indonesia (BI) memproyeksikan tingkat inflasi mulai turun hingga di bawah 4 persen mulai triwulan III 2023 atau sejalan dengan sasaran 3 persen plus minus 1 persen tahun depan.

"Kita perkirakan pada triwulan III tahun depan bisa sekitar 3,6 persen dan 3 persen pada triwulan IV," kata Gubernur BI Perry Warjiyo saat ditemui di sela-sela pertemuan IMF-WB di Washington DC, AS, Rabu (12/10) waktu setempat.


Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Muchamad Ismail
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top