Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Keuangan Global - Kebijakan Moneter Dinilai Telah Memasuki Tahap Pengetatan

BI Diprediksi Kembali Naikkan Suku Bunga Acuan

Foto : Sumber: BI, Federal Reserve – Litbang KJ/and
A   A   A   Pengaturan Font

"Untuk jangka panjang, dollar kemungkinan akan tetap di jalur apresiasi sehingga akan terus membebani mata uang negara berkembang," papar dia, seperti dikutip Bloomberg, Senin (28/5).

Lebih Agresif

Sedangkan ekonom Senior di ING Groep NV Manila, Joey Cuyegkeng, mengharapkan BI menaikkan bunga acuan lebih besar dari sebelumnya.

Kenaikan kedua dalam dua minggu akan menstabilkan situasi lebih lanjut sambil mengomunikasikan kepada pasar bahwa BI siap untuk melindungi target inflasi, ekonomi, dan sistem keuangan.

"Tidak tertutup kemungkinan bunga acuan dinaikkan 50 bps seperti yang terjadi dalam tahap awal siklus pengetatan moneter pada Juni-November 2013," tukas Cuyegkeng.
Halaman Selanjutnya....

Penulis : Antara, AFP

Komentar

Komentar
()

Top