Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Berita Gembira bagi UMKM, Permintaan Tenun Badui Mulai Normal Sejak Pandemi Covid-19

Foto : ANTARA/Mansur

Seorang perajin kain tenun Badui di pedalaman Kabupaten Lebak, Provinsi Banten kembali menggeliat menyusul permintaan konsumen meningkat usai Covid-19.

A   A   A   Pengaturan Font

Kunjungan para wisatawan, kata dia, meningkatdi kawasan permukiman Badui itu setiap hari Sabtu dan Minggu.

"Kami merasa kewalahan melayani permintaan wisatawan hingga menghasilkan omzet pendapatan sekitar Rp10 juta/pekan, yang jika dibandingkan saat awal Covid-19 sepi pembeli," kata Jali.

Begitu juga perajin kain tenun Badui lainnya,Sarti, yang mengaku saat ini permintaan kain tenun relatif meningkat dan hampir setiap akhir pekan bisa menghasilkan omzet sekitar Rp12 juta, karena banyaknya wisatawan.

Pendapatan sebesar itu, menurut dia, sudah mulai normal dibandingkan saat merebak Covid-19, di mana perajin merasakan dampak penurunan penjualan.

Produk kain tenun Badui itu dijual tergantung kualitas berkisar antara Rp250 ribu hingga Rp1,2 juta per lembar dengan ukuran 3X3 meter persegi.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Marcellus Widiarto
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top