Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Berita Gembira bagi UMKM, Permintaan Tenun Badui Mulai Normal Sejak Pandemi Covid-19

Foto : ANTARA/Mansur

Seorang perajin kain tenun Badui di pedalaman Kabupaten Lebak, Provinsi Banten kembali menggeliat menyusul permintaan konsumen meningkat usai Covid-19.

A   A   A   Pengaturan Font

"Kami merasa senang pelaku usaha kerajinan tenun kembali normal, sehingga dapat meningkatkan pendapatan ekonomi keluarga, " katanya.

Sementara itu, Kepala Bidang Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) Dinas Koperasi dan UKM Kabupaten Lebak, Abdul Waseh mengatakan saat ini produk kain tenun Badui merasa bangga setelah Kemenkumham memberikan penghargaan Kekayaan Intelektual Komunal.

Sebab, produk kain tenun Badui memiliki keunggulan yang dilakukan masyarakat adat untuk menopang pertumbuhan ekonomi da penyerapan lapangan pekerjaan.

Karena itu, kata dia, penghargaan kekayaan intelektual komunal dapat mendongkrak permintaan pasar.

"Kami mendorong produk kain tenun Badui menembus pasar mancanegara," demikian AbdulWaseh.


Redaktur : Marcellus Widiarto
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top