Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Antisipasi Kemarau, Pemprov Sumut Minta Petani Siagakan Pompa

Foto : ANTARA/Yudi

Arsip foto - Petani menanam bibit padi di Desa Pematang Biara, Kabupaten Deli Serdang, Sumatera Utara, Minggu (8/1).

A   A   A   Pengaturan Font

Pemprov Sumut minta petani mulai siagakan pompa antisipasi kemarau

MEDAN - Pemerintah Provinsi Sumatera Utara (Pemprov Sumut) meminta petani mulai menyiagakan pompa, yang ada di kelompok-kelompok tani untuk mengantisipasi dampak dari musim kemarau.

"Siapkan pompa agar pertanaman padi bisa selamat sampai panen," ujar Kepala Bidang Tanaman Pangan Dinas Ketahanan Pangan, Tanaman Pangan, dan Hortikultura Sumut Muhammad Juwainidi Medan, Sumut, Jumat.

Juwaini melanjutkanpetani idealnya dapat memeriksa kondisi pompa yang ada di sekitar mereka.

Hal itu dilakukan agar semua pompa dalam kondisi prima ketika diperlukan untuk mengairi sawah.

"Kalau ada pompa yang rusak, segera perbaiki, sehingga ketika diperlukan semuanya tersedia," kata Juwaini.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : -
Penulis : Antara, Alfred

Komentar

Komentar
()

Top