Nasional Mondial Ekonomi Daerah Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Hubungan Multilateral

Wapres: Ada Tiga Tonggak Capaian Penting bagi Penguatan Peran Asean

Foto : ANTARA/M AGUNG RAJASA

SESI RETREAT KTT ASEAN 2024 - Wakil Presiden Indonesia, Ma’ruf Amin (kanan) berbincang dengan Menteri Luar Negeri, Retno Marsudi sebelum Sesi Retreat Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ke-44 dan ke-45 ASEAN 2024 di National Convention Center, Vientiane, Laos, Rabu (9/10). KTT ASEAN 2024 berlangsung pada 8-11 Oktober 2024 dengan tema ASEAN: Enhancing Connectivity and Resilience.

A   A   A   Pengaturan Font

"Indonesia bersyukur telah mengambil bagian penting dalam transformasi Asean ini," kata Wapres.

Terus Beradaptasi

Di sisi lain, Wapres menyoroti tantangan masa depan yang menuntut Asean terus beradaptasi dan berkolaborasi lebih erat lagi. Oleh karena itu, Wapres mengajak agar negara-negara anggota Asean terus mendayung kebersamaan agar kapal besar Asean terus berlayar.

KTT ke-44 dan ke-45 Asean ini mengusung tema Enhancing Connectivity and Resilience, yaitu upaya peningkatan konektivitas dan ketahanan yang menjadi sangat penting untuk memastikan upaya kolektif Asean dalam memperkuat Komunitas Asean guna memanfaatkan peluang dan mengatasi tantangan saat ini dan yang muncul secara efektif.

Para menteri yang turut mendampingi Wapres, yakni Menteri Koordinator bidang Politik, Hukum, dan Keamanan Hadi Tjahjanto, Menteri Koordinator bidang Perekonomian Airlangga Hartarto, dan Menteri Luar Negeri Retno LP Marsudi.


Redaktur : Marcellus Widiarto
Penulis : Eko S

Komentar

Komentar
()

Top