![1738860333_ed721ba6c7cbcc3682f3.jpg](https://img.koran-jakarta.com/images/image-archive/2025-02/1738860333_ed721ba6c7cbcc3682f3.jpg)
Pada kesempatan yang sama Partai melibatkan UMKM, membagikan kurang lebih 7.500 paket sembako kepada masyarakat di Jabodetabek, kemudian santunan kepada anak yatim kurang lebih 1.700 yatim piatu, serta membagikan sejumlah sapi ke pondok pesantren, dan beberapa kegiatan-kegiatan lain yang bersifat kebersamaan.