Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Struktur Bioklimatik Kuno Iran yang Sanggup Kalahkan Panas Secara Alami

Foto : AFP/ATTA KENARE

Penangkap Angin | Sebuah bangunan “penangkap angin” yang menjulang tinggi di Taman Dowlatabad, Kota Yazd, Iran, diabadikan pada awal Juli lalu. Struktur bioklimatik kuno ini merupakan salah satu keajaiban teknik yang dikembangkan penduduk di kota kuno di Iran tengah ini, dimana suhu di sana bisa mencapai lebih dari 40 derajat Celsius di musim panas.

A   A   A   Pengaturan Font

"Saat ini, arsitektur rumah meniru di negara lain, dan konstruksi berbasis semen tidak sesuai dengan iklim Yazd," tutur Oloumi.

Sementara Kamaraji mengatakan arsitektur bioklimatik telah berkurang karena kendala ekonomi dan metode konstruksi modern yang sebagian besar mendukung penggunaan energi dan bahan intensif bahan bakar fosil.

Kuno Tapi Efektif

Fitur arsitektur berkelanjutan lainnya dari Yazd adalah sistem saluran air bawah tanah yang disebut qanat, yang mengangkut air dari sumur bawah tanah, akuifer, atau pegunungan.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Ilham Sudrajat
Penulis : AFP

Komentar

Komentar
()

Top