Kawal Pemilu Nasional Mondial Polkam Ekonomi Daerah Megapolitan Olahraga Otomotif Rona Telko Properti The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis Liputan Khusus
Piutang Negara I Para Obligor Sudah Terlalu Lama Menikmati Dana Talangan BLBI

Satgas BLBI Diminta Tidak Tebang Pilih Obligor

Foto : ISTIMEWA

MAMIT SETIAWAN Pengamat Ekonomi - Kalau semua obligor yang mengemplang diumumkan dan disita asetnya itu akan membuktikan kalau pemerintah serius mengejar aset-aset obligor, tidak tebang pilih.

A   A   A   Pengaturan Font

» Satgas seharusnya lebih memprioritaskan perburuan aset obligor kelas kakap karena nilai kerugian negara yang ditimbulkan sangat besar.

» Obligor masih ada yang tidak beriktikad baik karena tidak menanggapi sama sekali panggilan dari Satgas BLBI.

JAKARTA - Satuan Tugas Penanganan Hak Tagih Negara Dana Bantuan Likuiditas Bank Indonesia (Satgas BLBI) diminta bertindak fair dan tidak tebang pilih dalam menindak para obligor/debitor. Satgas diminta tidak hanya menyita aset-aset obligor/debitur yang kecil-kecil, tetapi juga pengemplang/ obligor kakap.

Hal itu disampaikan Pengamat Ekonomi, Mamit Setiawan, menanggapi serah terima aset eks BLBI yang dihibahkan kepada Pemerintah Kota Bogor. Aset-aset yang diserahkan itu, jelasnya, nilainya kecil sehingga Satgas harus tetap mengejar aset-aset obligor kelas kakap yang selama ini seolah tidak tersentuh.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Vitto Budi
Penulis : Fredrikus Wolgabrink Sabini, Selocahyo Basoeki Utomo S

Komentar

Komentar
()

Top