Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Salju Tak Hanya Berwarna Putih

A   A   A   Pengaturan Font

Menurut tulisan di laman University Corporation for Atmospheric Research, sinar yang memantul ke segala arah sebenarnya mencakup semua warna komposit panjang gelombang cahaya tampak meliputi merah, oranye, kuning, hijau, biru, nila dan ungu. Namun yang terlihat hanya warna putih.

Berbagai Warna

Namun, sebenarnya warna salju bukan hanya putih. Pada salju yang membentuk gunung es dan gletser, misalnya, warnanya akan terlihat sedikit kebiruan saat cahaya menerobos masuk pada celah-celahnya.

Cahaya biru memantul dari air dan es karena zat ini menyerap lebih banyak cahaya merah daripada cahaya biru, sehingga warna salju menjadi biru. Panjang gelombang biru tidak terserap karena panjang gelombangnya lebih pendek daripada panjang gelombang merah.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Aloysius Widiyatmaka
Penulis : Haryo Brono

Komentar

Komentar
()

Top