Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Rakornas TPID

Prioritas Pengendalian Inflasi Dimulai dari Daerah

Foto : ANTARA/Muhammad Adimaja

Gubernur Bank Indonesia Perry Warjiyo (tengah) bersama Menko Perekonomian Darmin Nasution (kiri), Menteri PPN/Kepala Bappenas Bambang Brodjonegoro (kanan) memberikan paparannya pada acara Sarasehan Nasional di Jakarta, Rabu (25/7). Acara yang merupakan rangkaian acara dari Rakornas Tim Pengendali Inflasi Daerah (TPID) 2018 tersebut mengambil tema "Mempercepat Pembangunan Infrastruktur untuk Mewujudkan Stabilitas Harga dan Pertumbuhan Ekonomi yang Inklusif serta Berkualitas.

A   A   A   Pengaturan Font

Prioritas terakhir yang menjadi pembahasan dalam rakornas TPID adalah upaya memperkuat sinergi pemerintah pusat dan pemerintah daerah. "Hal ini penting mengingat kebijakan pembangunan infrastruktur pemerintah pusat perlu didukung pemerintah daerah agar semakin bermanfaat bagi rakyat banyak," kata Perry.

Pengembangan Klaster

Perry juga menyatakan BI bersama pemerintah pusat dan daerah akan terus memperkuat koordinasi untuk mendukung upaya ketahanan pangan serta stabilisasi laju inflasi nasional.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Muchamad Ismail
Penulis : Vitto Budi, Antara

Komentar

Komentar
()

Top