Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Sektor Energi

Pengembangan Energi Berkelanjutan Butuh Insentif yang Menarik

Foto : ISTIMEWA

Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN)

A   A   A   Pengaturan Font

Dihubungi terpisah, Rektor Universitas Brawijaya (UB), Malang, Widodo, mengatakan segala upaya termasuk sinergi pemerintah dengan swasta layak dilakukan untuk memacu transisi ke energi terbarukan. Sinergi dapat diarahkan untuk menekan biaya produksi dari berbagai komponen terkait industri energi terbarukan.

"Untuk betul-betul meninggalkan energi fosil, perlu disiapkan banyak hal agar penggunaan solar cell dan baterai semakin murah. Maka penting untuk bersinergi menyiapkan infrastruktur manufaktur dari baterai agar terjangkau," kata Widodo.

Kalau masih terus mengimpor, sulit menghasilkan produk yang harganya kompetitif. Sebab itu, peletakan dasar penelitian atau inovasi ke arah energi bersih menjadi faktor yang penting dengan melibatkan banyak elemen, bukan hanya perguruan tinggi.

Perlu Kolaborasi

Sementara itu, Pengamat Energi Terbarukan (ET), Surya Darma, berharap pemerintah dan swasta semakin sinergis agar bisa mengevaluasi lambatnya pengembangan EBT di Tanah Air.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Vitto Budi
Penulis : Fredrikus Wolgabrink Sabini, Selocahyo Basoeki Utomo S

Komentar

Komentar
()

Top