Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Pembaruan Sekolah Kedinasan, Menhub Minta Kampus Lebih Produktif dan Kompetitif

Foto : Istimewa.

Menteri Perhubungan (Menhub), Budi Karya Sumadi memberikan pengarahan di hadapan civitas akademika dari sejumlah sekolah kedinasan, seperti Politeknik Penerbangan Indonesia Curug (PPI Curug), Politeknik Transportasi Darat Indonesia-Sekolah Transportasi Darat Indonesia (PTDI-STTD), Politeknik Pelayaran Banten, dan Sekolah Tinggi Ilmu Pelayaran (STIP) di PPI Curug, Tangerang, Banten, Sabtu (25/5).

A   A   A   Pengaturan Font

Kemudian, Menhub juga menekankan pentingnya mega shifting di dunia pendidikan. Menurutnya, peserta didik harus membangun karakter dan skill baru agar mampu menghadapi berbagai tantangan yang ada di masa depan. Sementara itu, Menhub pun menuturkan bahwa butuh kesadaran dari semua pihak, khususnya mahasiswa, untuk menyukseskan reformasi di sekolah-sekolah BPSDMP.

"Pakai hati untuk berubah. Reformasi jangan hanya menjadi jargon, tapi harus benar-benar diimplementasikan," ungkapnya.

Dalam kesempatan ini, dilaksanakan pula sharing session dengan narasumber Direktur Jenderal Perhubungan Udara Maria Kristi serta Direktur Kelaikudaraan dan Pengoperasian Pesawat Udara Capt. Maulidin, dan dipandu oleh Juru Bicara Kemenhub Adita Irawati.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Muchamad Ismail
Penulis : Mohammad Zaki Alatas

Komentar

Komentar
()

Top