Nasional Mondial Ekonomi Daerah Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Peluncuran Perdana Satelit Mikro Bangkitkan Asa Myanmar

Foto : AFP/Ye Aung THU

Diskusi Soal Satelit - Sejumlah ilmuwan Myanmar sedang berdiskusi di Myanmar Aerospace Engineering University di Meiktila, pada pertengahan Juni lalu. Mereka amat antusias membahas rencana peluncuran satelit yang akan memasukkan Myanmar sebagai negara pemilik satelit sendiri di kawasan Asia.

A   A   A   Pengaturan Font

Target Peluncuran

Myanmar menargetkan ingin meluncurkan sekitar 5 unit satelit mikro per tahunnya yang masing-masing satelit berbobot dibawah 100 kilogram dengan masa operasional selama 5 tahun. Untuk satelit yang ingin diluncurkan, Myanmar mengeluarkan anggaran sebesar 16 juta dollar AS dimana angka itu amat kecil dibandingkan harga satelit konvensional yang bernilai lebih dari 100 juta dollar AS.

Peluncuran satelit mungkin akan dilakukan di luar negeri dan Myanmar akan segera membangun pusat pengendalian satelit sendiri dengan bermitra bersama Jepang.

"Myanmar akan jadi pemain dalam urusan satelit," ucap Takahashi. "Malaysia, Thailand, Bangladesh dan Mongolia, akan segera menyusul dalam peluncuran satelit," imbuh dia.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Ilham Sudrajat
Penulis : Selocahyo Basoeki Utomo S, AFP

Komentar

Komentar
()

Top