Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Foto Video Infografis
Ketua Ombudsman RI, Mokhammad Najih

Pelayanan Publik yang Baik Kunci Kesejahteraan Rakyat

Foto : ISTIMEWA

Ketua Ombudsman RI, Mokhammad Najih

A   A   A   Pengaturan Font

Ombudsman menemukan sejumlah potensi malaadministrasi dalam penyelesaian konflik dan redistribusi tanah, yaitu penundaan berlarut, tidak memberikan pelayanan, dan penyalahgunaan wewenang.

Kenapa Ombudman concern juga ke hal ini?

Karena, bidang agraria adalah sektor yang menempati peringkat tiga besar dalam statistik laporan masyarakat yang diterima Ombudsman RI.

Atas dasar hal tersebut maka Ombudsman RI telah melakukan kajian sistemik mengenai tinjauan terhadap Reforma Agraria dalam penyelesaian konflik agraria dan redistribusi tanah. Kajian sistemik ini merupakan bentuk konstribusi Ombudsman agar pelayanan publik yang dapat berjalan dengan baik dan hak atas layanan publik berkualitas bagi masyarakat dapat terpenuhi.

Apa peran Ombudsman mengatasi KKN?
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Sriyono
Penulis : Fredrikus Wolgabrink Sabini

Komentar

Komentar
()

Top