Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Pakar PBB: Junta Myanmar Hadapi 'Ancaman Eksistensial'

Foto : AFP/STR

Junta militer Myanmar berkuasa setelah kudeta Februari 2021 yang menggulingkan pemerintahan Aung San Suu Kyi.

A   A   A   Pengaturan Font

Dia menekankan, hal itu tidak terjadi pada Rusia dan Tiongkok, yang masing-masing merupakan pemasok senjata pertama dan kedua kepada junta.

Namun, kata Andrews, masih banyak yang bisa dilakukan untuk melumpuhkan junta secara finansial.

"Kita perlu melakukan perubahan mendasar dalam penerapan sanksi. Kita harus melakukannya dengan cara yang terkoordinasi dan fokus," katanya.

Andrews yang sedang menyelidiki hubungan perbankan dan keuangan antara junta dan seluruh dunia, berharap akan menerbitkan laporan mengenai masalah tersebut akhir tahun ini.

Ia juga memperingatkan kurangnya fokus global terhadap nasib Myanmar karena dunia berkonsentrasi pada konflik-konflik lain.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Lili Lestari
Penulis : AFP

Komentar

Komentar
()

Top