Pembeli melihat ikan hasil tangkapan nelayan di Teluk Labuan, Pandeglang, Banten, Rabu (30/11). Kementerian Kelautan dan Perikanan menargetkan konsumssi ikan nasional pada 2022 sebesar 62 kilogram per kapita per tahun sebagai salah satu upaya penurunan prevalensi stunting sekaligus meningkatkan usaha olahan ikan.