Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Dampak Perang

OPEC: Tidak Mungkin Mengganti Kehilangan Pasokan Minyak dari Russia

Foto : ISTIMEWA
A   A   A   Pengaturan Font

Pasar Seimbang

Perwakilan Uni Eropa menunjukkan OPEC memiliki tanggung jawab untuk memastikan pasar minyak yang seimbang.

OPEC telah menolak seruan Amerika Serikat dan Badan Energi Internasional untuk memompa lebih banyak minyak mentah guna mendinginkan harga, yang mencapai puncak 14 tahun bulan lalu setelah Washington dan Brussels memberlakukan sanksi terhadap Moskwa menyusul invasi Russia ke Ukraina.

Dalam pertemuan dengan OPEC, Uni Eropa mengatakan OPEC dapat menyediakan lebih banyak produksi dari kapasitas cadangannya, menurut dokumen OPEC yang dilihat oleh Reuters.

Namun, Barkindo mengatakan pasar yang sangat bergejolak saat ini adalah akibat dari "faktor non-fundamental" di luar kendali OPEC, dalam sinyal bahwa kelompok itu tidak akan memompa lebih banyak.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Marcellus Widiarto
Penulis : Antara, Selocahyo Basoeki Utomo S

Komentar

Komentar
()

Top