Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Pembangunan Ekonomi

OJK Dorong Sistem Keuangan Berintegritas

Foto : ISTIMEWA
A   A   A   Pengaturan Font

"Ini menjadi misi kami lima tahun ke depan. Itu semua harus diatasi secara mendasar dan sistemik. Tegakkan trust dan integritas," katanya.

Dian mengatakan membangun sistem keuangan berintegritas itu bukan hanya tanggung jawab OJK, tapi merupakan tanggung jawab bersama. Kolaborasi dengan sejumlah lembaga diperlukan serta dukungan masyarakat.

Dian juga mengatakan industri keuangan nasional memasuki periode yang sangat menentukan karena lingkungan strategis yang berubah. OJK tidak dapat berdiri sendiri, kerja sama dan kolaborasi menjadi suatu keharusan. Sebagai regulator dari industri keuangan OJK harus dapat menyeimbangkan tiga hal penting: stability, consumer protection and innovation.

Persoalan Mendasar

Kompleksitas struktur sistem keuangan Indonesia merupakan persoalan mendasar yang perlu mendapat pembenahan ke depannya untuk menciptakan sistem keuangan yang efisien, kompetitif, dan berintegritas.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Muchamad Ismail
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top