Kawal Pemilu Nasional Mondial Polkam Ekonomi Daerah Megapolitan Olahraga Otomotif Rona Telko Properti The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis Liputan Khusus
Piutang Negara I Pemerintah Jangan Segan Memidanakan yang Bandel

Obligor Nakal BLBI yang Serahkan Aset Bermasalah Harus Ditangkap

Foto : ISTIMEWA

BADIUL HADI Manajer Riset Seknas Fitra - Pidanakan dan penjarakan saja obligor seperti itu. Mereka meremehkan negara. Tangkap dan tindak tegas sesuai hukum yang berlaku.

A   A   A   Pengaturan Font

» Ulah obligor BLBI yang menyerahkan aset bermasalah pertanda mereka menyepelekan Satgas BLBI.

» Negara punya aparat yang bisa menindak tegas, jangan sampai ketipu dua kali oleh obligor.

JAKARTA - Satuan Tugas Penanganan Hak Tagih Negara Dana Bantuan Likuiditas Bank Indonesia (BLBI) mengakui upaya menagih piutang negara kepada para obligor dan debitor yang sudah mengemplang selama 22 tahun cukup rumit. Meskipun ada yang kooperatif, namun banyak juga di antara obligor dan debitor yang nakal.

Mereka sepertinya patuh, namun tindakannya culas karena seolah-olah berniat melunasi utangnya dengan aset, tapi aset yang diserahkan bermasalah.

Ketua Pelaksana Harian Satgas BLBI, Rionald Silaban, dalam keterangannya mengatakan ada yang sudah menjanjikan penyerahan barang dan aset, tetapi sudah dijaminkan.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Vitto Budi
Penulis : Fredrikus Wolgabrink Sabini, Eko S

Komentar

Komentar
()

Top