Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Limbah Elektronik, Berkah Sekaligus Bencana bagi Buruh Anak di India

Foto : DW/Adil Bhat
A   A   A   Pengaturan Font

Satish Sinha, direktur Toxics Link, secara rutin mengunjungi Seelampur. LSM ini terutama mengamati bagaimana kemiskinan telah mendorong keluarga mengirim anaknya untuk mengekstraksi limbah elektronik agar bisa bertahan hidup.

"Untuk menghentikan pekerja anak dan mencegah anak-anak dari paparan bahan kimia limbah elektronik yang berbahaya, pemerintah harus memastikan implementasi yang efektif dari undang-undang yang ada... Tapi hal ini dapat dicapai jika ada lembaga-lembaga dan departemen lain yang mau terlibat dan bekerja sama, sampai misalnya di tingkat distrik," kata Sinha.

Risiko Kesehatan

Parvez Mian, seorang dokter yang merawat pasien dari daerah Seelampur, prihatin dengan risiko kesehatan bagi anak-anak pemulung sampah elektronik.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Ilham Sudrajat
Penulis : Ilham Sudrajat

Komentar

Komentar
()

Top