Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

KSOP Ketapang dan Poltekpel Banten Gelar Diklat Pemberdayaan Masyarakat di SMKN 2 Ketapang

Foto : Istimewa.

Diklat Pemberdayaan Masyarakat BST-KLM dan SKK 60 Mil di Kabupaten Ketapang, Kalimantan Barat.

A   A   A   Pengaturan Font

JAKARTA - Setelah enam hari pelaksanaan Diklat Pemberdayaan Masyarakat BST-KLM dan SKK 60 Mil di Kabupaten Ketapang, Kalimantan Barat diselenggarakan oleh Politeknik Pelayaran (Poltekpel) Banten dan Kantor Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan (KSOP) Kelas IV Ketapang bekerja sama dengan SMKN 2 Ketapang yang diikuti sebanyak 144 peserta secara resmi ditutup.

Dalam sambutannya, Direktur Politeknik Pelayaran Banten, Capt. Samuel Palembangan, yang diwakili Muhamad Irwandi Lendra Pratama menyampaikan terima kasih dan penghargaan kepada seluruh pihak dan panitia pelaksana yang telah mengadakan Diklat ini.


Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Muchamad Ismail
Penulis : Mohammad Zaki Alatas

Komentar

Komentar
()

Top