Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Konsumen Pertimbangkan Beli Produk dari Merek yang Peduli Masalah Lingkungan

Foto : Istimewa.

Ilustrasi-Produk Ramah Lingkungan.

A   A   A   Pengaturan Font

"Eksistensi Burgreens hingga saat ini merupakan bukti bahwa konsumen Indonesia menyambut baik pelaku usaha atau brand ramah lingkungan dan permintaan akan produk yang mempertimbangkan keberlangsungan lingkungan itu memang ada," ujar dia.

Puteri Indonesia Lingkungan 2018 Vania Herlambang membagikan inspirasi gaya hidup ramah lingkungan yang praktis dan mudah untuk diterapkan sehari-hari, pertama bijak dalam membeli produk, pilih produk dari pelaku usaha yang menerapkan 3R (reduce, reuse, recycle) untuk mengelola limbah dari kemasan produknya. Kedua mulai memilah sampah sejak dari rumah.

"Ketiga tidak memesan makanan secara berlebihan untuk mengurangi food waste yang berdampak pada peningkatan efek rumah kaca dan mencoba menerapkan pola konsumsi yang mengurangi jejak karbon," paparnya.


Redaktur : Muchamad Ismail
Penulis : Haryo Brono

Komentar

Komentar
()

Top