Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

“Kemiskinan Waktu" yang Merampas Kesuksesan Orang Tua

Foto : BBC/Getty Images
A   A   A   Pengaturan Font

Kemiskinan waktu yang dipicu oleh beban pekerjaan rumah tangga yang tersembunyi sering kali mendorong perempuan - dan khususnya pengasuh perempuan - keluar dari angkatan kerja atau terpaksa beralih ke pekerjaan yang bergaji lebih rendah.

"Kemiskinan waktu kognitif dapat juga muncul di rumah tangga berpenghasilan lebih tinggi, karena seseorang masih harus mengoordinasikan semua pekerjaan rumah tangga," kata Tomic.

"Kita dapat melihat cerminan dari frustrasi yang berasal dari kemiskinan waktu saat ini, terutama dalam bentuk 'the Great Resignation' (Pengunduran Diri Besar-besaran)," imbuh dia.

Lingkaran Setan
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Ilham Sudrajat
Penulis : Ilham Sudrajat

Komentar

Komentar
()

Top